• Profil Kami

      Gabungan Pelaku dan Pemerhati Sistem Integrasi Sapi-Kelapa Sawit (GAPENSISKA) merupakan wadah bagi kegiatan dan aktivitas dalam pengerahan tenaga dan pikiran di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) serta pengembangan usaha Sistem Integrasi Sapi-Kelapa Sawit secara maksimal.

    • Publikasi Kami

      Berikut merupakan kumpulan dari beberapa tipe publikasi yang telah kami kumpulkan untuk anda. Publikasi kami merupakan hasil dari pengkajian banyak ahli yang dapat anda download secara gratis.

      Research Innovation

      Technical Assistance

    • Profil Kami

      Gabungan Pelaku dan Pemerhati Sistem Integrasi Sapi-Kelapa Sawit (GAPENSISKA) merupakan wadah bagi kegiatan dan aktivitas dalam pengerahan tenaga dan pikiran di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) serta pengembangan usaha Sistem Integrasi Sapi-Kelapa Sawit secara maksimal.

    • Publikasi Kami

      Berikut merupakan kumpulan dari beberapa tipe publikasi yang telah kami kumpulkan untuk anda. Publikasi kami merupakan hasil dari pengkajian banyak ahli yang dapat anda download secara gratis.

      Research Innovation

      Technical Assistance

Dr. Ir. Maswar, M. Agric. Sc.,

Dr. Ir. Maswar, M. Agric. Sc., menjabat sebagai Peneliti Pengelolaan Lahan, Air, dan Iklim di Organisasi Riset Pertanian dan Pangan, BRIN. Beliau memiliki latar belakang pendidikan yang mencakup:

  • Gelar Strata 3 (S3) dalam Ilmu Tanah dengan spesialisasi Cadangan dan Kehilangan Karbon pada lahan gambut dari Institut Pertanian Bogor (IPB) pada tahun 2011.
  • Gelar Strata 2 (S2) dalam Soil Physics and Conservation dari University Putra Malaysia (UPM), Serdang, Malaysia, pada tahun 2000.
  • Gelar Strata 1 (S1) dalam Ilmu Tanah dari Universitas Andalas, Padang, Indonesia, pada tahun 1986.

Selain pekerjaannya sebagai Peneliti Pengelolaan Lahan, Air, dan Iklim, Dr. Maswar juga aktif sebagai Anggota Tim Panel Metodologi Infentarisasi dan Mitigasi Emisi Gas Rumah Kaca (GRK) di Kementerian Lingkungan Hidup (KLHK).

Open chat
1
Gapensiska
Gratis, gabung komunitas Gapensiska
Dapatkan info dan artikel menarik mengenai Gabungan Pelaku Dan Pemerhati Sistem Integrasi Sapi-Kelapa Sawit?